Category: Tips

Home » Tips
Tontonan Bagus Bagi Anak Agar Pengetahuannya Meningkat dan Bahasa Inggrisnya Lebih Bagus
Post

Tontonan Bagus Bagi Anak Agar Pengetahuannya Meningkat dan Bahasa Inggrisnya Lebih Bagus

Susah ya sekarang mencarikan tontonan yang bagus bagi anak? Mereka terlanjur suka melihat yang aneh-aneh di youtube.Dikasih tahu malah berontak dan ngambek. Nah…Ini bisa terjadi jika si anak sudah terlalu bebas melihat tontonan online. Karena merasa sudah senang, akhirnya kecanduan dan susah lepas. Peran orang tua sangatlah penting. Pengawasan menjadi langkah utama agar anak tidak...

Ingin Sepatu/Sneakers Original Harga Terjangkau? Bisa Coba Tips Ini!
Post

Ingin Sepatu/Sneakers Original Harga Terjangkau? Bisa Coba Tips Ini!

Ngomongin sepatu, brand apasih yang langsung mencuat di pikiran? Pastilah brand-brand terkenal yang sudah melempar produknya ke berbagai negara.Misalnya Nike, Adidas, Puma, Reebok dan lainnya. Apakah anda juga membayangkan brand tersebut? Walaupun serbuan brand luar gencar seakan tiada habis, brand lokal pun tidak kalah ngetop lho. Mereka menjual produk dengan kualitas bersaing. Banyak anak muda...

Kenapa Sih Belanja Online Sangat Digemari? Pahami Juga Efek Negatifnya ya!
Post

Kenapa Sih Belanja Online Sangat Digemari? Pahami Juga Efek Negatifnya ya!

Gratis ongkir…!!Itulah dambaan para penggiat belanja online. Hilangnya biaya kirim seakan mematik nafsu belanja untuk segera “check out” barang incaran. Apakah anda juga begitu?? Ya…Belanja online telah menjadi tren yang semakin digemari masyarakat dalam beberapa tahun terakhir. Semuanya terwujud berkat handalnya internet dan semakin canggihnya smartphone yang selalu kita genggam itu. Faktor pendorong meningkatnya belanja...

Coba Ini, Cara Menyimpan Pakaian Kesayangan yang Baik
Post

Coba Ini, Cara Menyimpan Pakaian Kesayangan yang Baik

Setelah diidam-idamkan lama, akhirnya berhasil membeli beberapa pakaian impian berkat rajin menabung dan menghemat pengeluaran bulanan. Apa yang kita rasakan?Bahagia dong!! Terus, langkah selanjutnya apa?Berusaha menjaganya selama mungkin karena pakaian ini terasa spesial dan memerlukan usaha lebih untuk memilikinya. Cara menyimpan pakaian yang baik Agar pakaian awet dan tahan lama, tentu saja kita harus hati-hati...

Hujan-hujan, Ini Pakaian yang Sebaiknya Dikenakan Agar Terhindar Dari Dingin
Post

Hujan-hujan, Ini Pakaian yang Sebaiknya Dikenakan Agar Terhindar Dari Dingin

Memasuki bulan oktober, negara iklim tropis seperti Indonesia mulai bersiap akan datangnya hujan. Sudah menjadi jadwal rutin, kalau hujan pasti datang menyapa selama enam bulan dari oktober sampai maret. Tetapi karena global warming, musim mengalami pergeseran. Hujan mulai sering datang terlambat, bahkan turun lebih singkat dari biasanya. Tetapi jangan sampai membuat kita lengah, walaupun hujan...

Tips Merawat Pakaian Berwarna Putih Agar Awet dan Tahan Lama
Post

Tips Merawat Pakaian Berwarna Putih Agar Awet dan Tahan Lama

Pakaian putih sangat rentan noda. Jika tidak hati-hati, bisa mendatangkan kecewa hingga kehilangan percaya diri. Apalagi jika harus menggunakannya sering karena kebutuhan kerja. Saat tertempel noda, walaupun setitik, pakaian putih terlihat tidak menarik lagi. Apalagi kena siraman kopi, tertempel coklat ataupun kena getah. Duh, sayang sekali kan? Kalau dibersihkan perlu usaha keras. Menggunakan pemutih sering-sering...

Biar Bekerja Lebih Menyenangkan, Ayo Putar Musik Favoritmu
Post

Biar Bekerja Lebih Menyenangkan, Ayo Putar Musik Favoritmu

Saat bekerja sudah dititik terjenuh, pikiran penat, lebih baik istirahat dulu. Alihkan perhatian dari rutinitas dan liriklah kegiatan lain. Selingan bisa membuat mood lebih baik, bahkan mendatangkan rasa segar di hati. Jika mau, dengarkan musik. Musik menjadi peneman hidup yang baik. Dendangan nadanya seakan menarik kepala goyang kanan dan kiri. Tubuh pun ikut bergerak dan...

Ingin Meningkatkan Penampilan di Tempat Kerja? Coba Lakukan Ini ya!
Post

Ingin Meningkatkan Penampilan di Tempat Kerja? Coba Lakukan Ini ya!

Penampilan sangat penting untuk semua orang, tidak terkecuali anda yang bekerja kantoran. Walaupun aktivitas lebih banyak dihabiskan di dalam ruangan, jangan sampai lalai memperhatikan penampilan. Manfaatnya banyak. Rekan kerja bahkan dalam sekejap bisa menyimpulkan kepribadian anda dari penampilan yang melekat. Jika ingin menunjukkan kesan baik, tunjukkanlah dengan penampilan maksimal. Tampil maksimal bukan berarti harus menghabiskan...

Cara Meningkatkan Penjualan Bisnis Online. Dari yang Gratis Sampai Berbayar
Post

Cara Meningkatkan Penjualan Bisnis Online. Dari yang Gratis Sampai Berbayar

Ingin bergelut di dunia bisnis online? Mau mendapatkan pemasukan tambahan lewat bantuan internet? Bisnis online datang menawarkan solusi. Kecanggihan internet menghadirkan peluang baru menghasilkan uang dari rumah. Sudah banyak yang berhasil dan banyak juga yang terjungkal. Persaingan di dunia online sama ruwetnya seperti bisnis konvensional. Perjuangan menarik perhatian pelanggan sering menemui kendala, bahkan membuat hati...

Bosan Menjadi Karyawan dan Tertarik Membangun Bisnis Kecil? Ayo Siapkan Diri!
Post

Bosan Menjadi Karyawan dan Tertarik Membangun Bisnis Kecil? Ayo Siapkan Diri!

Pagi-pagi buta sudah bangun, melawan udara dingin demi sampai di tempat kerja tepat waktu. Belum lagi menempuh perjalanan puluhan kilometer, sungguh perjuangan berat bagi seorang karyawan. Bagi seorang ibu sekaligus pekerja, aktivitas pagi lebih rumit. Menyiapkan makanan, memastikan seragam sekolah anak sudah benar, bersiap-siap dan akhirnya bisa berangkat kerja.Setiap hari rutinitasnya seperti ini. Siapa yang...